Dikirim: 17 Nov 2015, 08:11
Pangkalpinang, Pada malam hari ini pukul 20.30 wib akan ditutup secara resmi pelaksanaan oleh Gubernur Babel, yang di wakili oleh Kadis Pariwisata Babel, Tajudin. Pelaksanaan acara EXPO Babel telah berlangsung dari tanggal 12-17 November 2015 berlokasi di ATM (Alun-Alun Taman Merdeka) kota Pangkalpinang.
Sumber:
humas DKP(js)
Penulis:
Jeffrin PHM Siregar
Fotografer:
Mudtia Sahiddin
Editor:
Sentosa Lumbantoruan